karyawan Hanya karyawan biasa yang kini sudah menjadi Direktur di perusahaan digital ternama di Indonesia. Ayo jadi karyawan sukses bersama Karyawan.co.id!

Gaji Pegawai Bank Syariah Bukopin

2 min read

Gaji Pegawai Bank Syariah Bukopin

Gaji Pegawai Bank Syariah Bukopin – Hampir kebanyakan orang yang lulusan Akuntansi ingin sekali mengejar karir menjadi seorang Pegawai bank.

Hal ini tidak mengherankan karena gaji seorang Pegawai bank ini cukup tinggi dibandingkan dengan bidang pekerjaan lainnya, apalagi jika posisinya sudah cukup tinggi. Begitu pula dengan gaji Pegawai Bank Syariah Bukopin.

Bank ini juga memberikan gaji yang relatif tinggi kepada para Pegawainya. Anda yang ingin mengejar karir sebagai Pegawai bank, maka Anda bisa mempertimbangkan lamaran kerja di Bank Syariah Bukopin.

Gaji Pegawai Bank Syariah Bukopin

NoJabatanGaji/Bulan
1.Accounting StaffRp6.000.000
2.AdministrativeRp6.000.000
3.Assistant ManagerRp5.800.000
4.Assistant Relationship ManagerRp4.000.000
5.Assistant Vice PresidentRp23.900.000
6.Branch ManagerRp19.500.000
7.Assisten Relationship MangerRp25.000.000
8.Call Center OfficerRp4.000.000
9.ClerkRp3.500.000
10.Compliance Senior MangerRp19.500.000
11.Credit AnalystRp7.100.000
12.Credit Analyst ManagerRp8.000.000
13.Customer Service (CS)Rp6.300.000
15.Engineer Team CoordinatorRp4.000.000
15.First Senior ManagerRp10.000.000
16.FrontlinerRp3.700.000
17.Legal StaffRp4.000.000
18.ManagerRp8.500.000
19.Managing DirectorRp112.500.000
20.Marketing StaffRp2.500.000
21.Officer Development Program (ODP)Rp5.100.000
22.Vice PresidentRp32.200.000
23.Vice President Human Capital GroupRp37.500.000
24.TrainneRp4.000.000
25.Teller CoordinatorRp4.000.000
26.TellerRp2.800.000
27.Team LeaderRp12.000.000
28.StaffRp4.000.000
29.Senior Vice PresidentRp100.000.000
30.Senior Software DeveloperRp8.000.000
31.Sales ReperentativeRp2.500.000
32.Sales OfficerRp14.000.000
33.Relationship ManagerRp8.100.000

Profil Bank Syariah Bukopin   

Bank Syariah Bukopin merupakan perusahaan perbankan hasil dari peleburan dua bank di Samarinda, yakni Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Gunung Sindoro dan Gunung Kendeng.

Setelah meleburkan dua bank, maka terciptalah PT Bank Swansarindo Internasional dengan statusnya menjadi bank umum.

Setelah itu, Muhammadiyah, ormas Islam terbesar di Indonesia mengakuisisi bank ini dan memindahkan operasionalnya ke Jakarta dan mengubah namanya menjadi PT Bank Persyarikatan Indonesia.

Lalu pada tahun 2008, PT Bank Bukopin turut memperkuat bank milik Muhammadiyah ini, dan berdasarkan pertimbangan bisnis, PT Bank Persyarikatan Indonesia mengubah operasional perbankannya dengan asas syariah dan juga mengubah namanya menjadi  Bank Syariah Bukopin.

  • Nama perusahaan perbankan : PT Bank Syariah Bukopin
  • Tahun didirikan                      : 27 Oktober 2008.
  • Komisaris Utama                      : Mulyana, SH
  • Kepemilikan                          : PT Bank Bukopin
  • Alamat Kantor (PUSAT)         : Jl. Salemba Raya No. 55, kecamatan Senen, Jakarta Pusat.

Layanan Bank Syariah Bukopin

Ada banyak sekali produk dari Bank Syariah Bukopin, namun beberapa produknya yang paling terkenal adalah :

1.     Tabungan iB SiAga

Tabungan iB SiAga adalah produk simpanan uang dari Bank Syariah Bukopin yang menerapkan prinsip wadi’ah yad dhamanah.

Arti dari prinsip syariah ini adalah pihak bank bisa memanfaatkan tabungan yang disimpan oleh nasabah namun nasabah juga bisa menarik dana dalam tabungan sewaktu-waktu.

Menariknya dari produk tabungan ini adalah gratis biaya administrasi dan penarikan uang.

2.     Tabungan Simpel iB

SimPel adalah singkatan dari Simpanan Pelajar iB atau program tabungan yang khusus diperuntukkan bagi pelajar yang belum memiliki KTP. Adanya tabungan SimPel ini memberikan anak edukasi tentang pentingnya menabung.

3.     Tabungan iB Pendidikan

Sesuai dengan namanya, maka Tabungan iB Pendidikan ini merupakan jenis simpanan khusus untuk rencana pendidikan di masa depan. Produk tabungan ini menggunakan prinsip mudharabah mutlaqah.

Bank Syariah Bukopin mempunyai kekuasaan penuh untuk menggunakan dana dalam tabungan dan ada bagi hasil keuntungan antara kedua belah pihak, baik bank maupun nasabah.

4.     Tabungan iB Siaga Bisnis

Bagi Anda yang seorang wirausahawan, tabungan iB Siaga Bisnis ini sangat cocok untuk Anda gunakan.

Mengapa? Sebab Anda tidak akan mudah mencairkan dana tanpa memenuhi syarat dan ketentuan yang telah disepakati. Jadi, Anda tidak bisa asal melakukan penarikan dana.

5.     TabunganKu iB

TabunganKu iB adalah jenis simpanan yang diperuntukkan nasabah perorangan dengan berbagai syarat yang sangat ringan.

TabunganKu iB dari Bank Syariah Bukopin menggunakan prinsip syariah wadi’ah yad dhamanah. Artinya, pihak bank bisa memanfaatkan dana dalam tabungan nasabah namun tetap menjamin dana tersebut aman.

6.     iB SiAga Rencana Umrah

Terakhir, ada produk Tabungan iB SiAga Umrah yang bisa dimanfaatkan oleh Anda yang ingin sekali berangkat ke tanah suci.

Tabungan iB SiAga Umrah dari Bank Syariah Bukopin ini menggunakan prinsip tabungan berjangka dan akad mudharabah, sehingga cocok untuk perencanaan ibadah umrah Anda.

Kesimpulan

Banyak orang yang berminat bekerja di bank karena gajinya yang cukup tinggi dan gaji Pegawai Bank Syariah Bukopin cukup menggiurkan beberapa orang yang minat bekerja di sektor perbankan.

Bank Syariah Bukopin awalnya bernama PT Bank Persyarikatan Indonesia.Beberapa produk terkenal dari bank ini adalah Tabungan iB SiAga, Tabungan iB Pendidikan, tabungan iB Siaga Bisnis, TabunganKu iB dan iB SiAga Umrah.

karyawan Hanya karyawan biasa yang kini sudah menjadi Direktur di perusahaan digital ternama di Indonesia. Ayo jadi karyawan sukses bersama Karyawan.co.id!

Gaji Pegawai Bandara

karyawan
2 min read

Gaji Karyawan Biznet

karyawan
2 min read

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *